Kamis, 01 Oktober 2015

Tulisan_1ss_pengantar bisnis

Tips untuk para traveler

Travel merupakan salah salah satu penghilang stress, saat banyaknya aktivitas sehari-hari. Travel juga membutuhkan stamina, uang, dan barang-barang yang harus dibutuhkan, salah satunya adalah pakaian. Pakaian merupakan barang yang sangat penting sekali untuk traveller. Dan banyak sekali traveller di temukan masalah pakaian tidak rapih, kusut dan menjadi berantakan didalam ransel. Saya mempunyai beberapa tips agar para traveller menjadi tidak cemas karena pakaiannya kusut atau kumel.

Tipsnya adalah:- Menggulung Baju


Caranya adalah:
Lipat baju kamu memanjang, dengan lebar sesuai dengan lebar kantung Gulung erat-erat (hati-hati sedikit supaya tidak kucel dan tidak molor) Ikat dengan karet gelang (supaya gulungan tidak terbuka tanpa sengaja) Atur rapi di kantung supaya yang sering dipakai berada di atas.

Beberapa yang harus di sediakan:
-Baju-Kantung baju (hindari kantung kresek yang berisik dan bikin traveler lain di kamar hostel kamu terbangun saat mengeluarkan baju) -Karet gelang atau karet rambut (optional)Dengan demikian, Tips yang Saya berikan kepada Anda. Sekiranya bisa membantu para traveller. Selamat mencoba!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar